Memasuki Desember, suasana Natal dan tahun baru sudah mulai terasa. Pernak-pernik perayaannya sudah terlihat dimana saja. Hal tersebut membuat kita tidak sabar untuk menyambutnya dengan suka cita. Namun, untuk mempersiapkannya, terkadang kita terlalu memforsir energi hingga lupa menjaga pola makan dan pola istirahat. Ditambah perubahan cuaca yang ekstrim di bulan Desember ini membuat daya tahan tubuh menurun dan rentan terserang penyakit. Oleh sebab itu, kita harus pintar-pintar menjaga daya tahan tubuh. Cara mudahnya yakni dengan menjaga pola makan, perbanyak sayur dan buah-buahan serta tidur nyenyak berkualitas. Menurut Dr. Andy Dotulong, ahli internis dari RS Husada, Jakarta, mengatakan selain menjaga pola makan dan istirahat tubuh harus cukup asupan cairan. Seringkali kita mengabaikan konsumsi terhadap air putih terutama saat musim penghujan, udara yang dingin menjadikan alasan rasa haus jarang terjadi, untuk itu seringkali melewatkan mengkonsumsi air putih secara cukup. Namun faktanya baik musim kemarau maupun musim penghujan kebutuhan cairan dalam tubuh tetap saja sama. Jangan pernah berpikir mengkonsumsi air putih saat merasa haus saja. Cobalah berpikir jika semua makanan yang masuk kedalam tubuh akan dicerna dengan baik apabila cairan dalam tubuh terpenuhi. Selain itu, pasokan air yang cukup mampu meningkatkan daya tahan tubuh. Oleh karena itu, asupan cairan tubuh harus tercukupi. Cukupi asupan cairan tubuhmu dengan Cheers Alkaline Powered. Cheers Alkaline Powered telah diproses menggunakan teknologi terbaru Alpha Ion Alkalizer (AIA) sehingga menghasilkan air minum dengan pH seimbang yang baik untuk menetralkan tingkat keasaman tubuh sehingga daya tahan tubuh terjaga. Minumlah Cheers Alkaline Powered 2-3 liter sehari agar tubuh kembali bugar dan sehat setiap saat. Dengan tubuh bugar dan sehat keceriaan Natal dan Tahun Baru pun tidak akan terganggu, Cheers Friends.