5 Tips Tetap Sehat Selama Liburan

31 December 2016 Admin 3 min read
Share to :

Liburan akhir tahun yang dinanti segera tiba. Tidak sedikit yang sudah merencanakan berlibur bersama keluarga, sahabat atau pasangan. Berbagai keperluan juga list panjang berisi tempat dan aktivitas seru mengisi liburan pun sudah dipersiapkan. Jika sudah begitu bukankah kita tinggal butuh tubuh yang sehat untuk menikmati liburan? Nah, untuk tetap sehat selama liburan akhir tahun ini, Cheers punya 5 tips jitu nie Cheers Friends. Check this out! 1. Selalu Sedia Air Mineral Mengunjungi semua tempat dan melakukan aktivitas yang ada di list panjang liburanmu tentu menguras tenaga dan cairan tubuh. Agar terhindar dari dehidrasi selalu sedia air mineral di tas kamu. Hindari konsumsi minuman dengan kadar gula tinggi dan soda karena minuman seperti itu justru menyebabkan dehidrasi. Cheers Alkaline Powered sangat cocok untuk menemani liburanmu. Kemasan ergonomis dan nyaman dibawa kemana saja, sangat pas untuk menemani perjalananmu. Kandungan Alkaline di dalamnya membantu tubuh terhidrasi maksimal sehingga tubuh lebih segar dan aktivitas liburan kamu lancar sepanjang hari. [caption id="attachment_3317" align="alignleft" width="300"]Cheers Alkaline Powered kini akan menemani liburan serumu di Kampung Warna-Warni, Jodipan Malang Cheers Alkaline Powered kini akan menemani liburan serumu di Kampung Warna-Warni, Jodipan Malang.[/caption] 2. Bijak Dalam Memilih Makanan Siapa yang tidak ingin makan enak selama traveling? Tidak harus menghindari comfort food, namun kamu harus pintar memilih asupan gizi selama berlibur. Usai jalan-jalan, sebaiknya tidak mampir ke sebuah bakery untuk membeli Classic Cinnabon (700 kalori). Lebih baik konsumsi buah dan sayuran yang sekarang dapat ditemukan dalam berbagai menu. [caption id="attachment_3315" align="alignright" width="300"]Setelah lelah berfoto pastikan Cheers Alkaline Powered menjadi pereda dahagamu Setelah lelah berfoto pastikan Cheers Alkaline Powered menjadi pereda dahagamu.[/caption] 3. Hindari Camilan Tidak Sehat Biasanya dalam perjalanan kita sempatkan untuk mampir ke minimarket atau supermarket untuk membeli camilan. Nah, daripada memilih camilan tidak yang mengandung penyedap rasa, pemanis dan pengawet, ada baiknya membeli buah-buahan atau yogurt. 4. Konsumsi Suplement Jika Diperlukan Bawa suplement atau vitamin di dalam tasmu. Jika diperlukan konsumsilah sesuai anjuran. Apalagi jika Cheers Friends berlibur dengan kendaraan pribadi. Pasti butuh tenaga ekstra untuk berkendara. 5. Sempatkan Waktu Berolahraga Berlibur bukan berarti kamu tidak berolahraga. Olahraga ringan dalam kamar hotel, gym atau jogging di tepi pantai bisa jadi alternatif. Jika tidak sempat, perbanyak jalan kaki saat berlibur misalnya berkeliling kota hingga tracking ke gunung/bukit.

Trending

01

Memilih Air Minum pH Tinggi? Perhatikan Hal-Hal Ini!
29 December 2022 Admin 5min read

03

Sehat dan Seimbang dengan Air Minum pH Tinggi
10 November 2022 Admin 5min read

04

5 Tips Tetap Aktif dan Produktif di Bulan Puasa
05 April 2022 Admin 4min read

05

Makin Sehat di 2022, Bisa Yuk!
27 December 2021 Admin 5min read

06

07

08

2.400 Air Minum CHEERS Untuk TNI Bangkalan
25 June 2021 Admin 3min read

09

Kebiasaan Pagi Hari Ini Buat Kulit Kamu Sehat
02 June 2021 Admin 3min read

010

Tetap Seru Lebaran Di Rumah Saja
08 May 2021 Admin 3min read

011

Tips Tingkatkan Self Love
24 April 2021 Admin 3min read

012

Perhatikan Hal Ini Sebelum Olahraga Ketika Puasa
16 April 2021 Admin 3min read

013

Perhatikan Asupan Alkaline Kamu Cheers Friends!
22 January 2018 Admin 3min read

014

Trik Berolahraga Bagi Kamu yang Super sibuk
21 November 2017 Admin 3min read

015

Meningkatkan Metabolisme? Lakukan 5 Cara Ini!
13 October 2017 Admin 3min read

016

8 Fakta Kondisi Tubuh Saat Puasa
02 June 2017 Admin 3min read
Chat us on
Whatsapp
Chat us on Whatsapp