Menyimpan Air Minum Dalam Kemasan Agar Kualitas Tetap Terjaga

03 September 2020 Admin 3 min read
Share to :

Air minum dalam kemasan (AMDK) saat ini menjadi solusi praktis dan ekonomis untuk masyarakat urban. Tak jarang mereka membeli dalam jumlah banyak untuk memenuhi kebutuhan minum sewaktu-waktu. Nah, tahukah kamu cara menyimpan air minum dalam kemasan yang benar agar tidak merusak kualitas air?

1. Simpan di Tempat Bersih dan Sejuk
Simpan air minum dalam kemasan di tempat yang sejuk atau di suhu ruangan. Bersihkan dari debu secara berkala jika kamu menyimpan stok banyak.

2. Hindarkan Paparan Sinar Matahari Langsung dan Sumber Panas Lainnya
Jamur atau alga dapat muncul dalam air minum yang terus-menerus terpapar sinar matahari atau sumber panas lain. Akibat panas pula, BPA (Bisphenol A) dalam plastik bisa larut dalam air. Kandungan ini memiliki efek negatif bagi kesehatan yang dapat mengganggu metabolisme hormon dalam tubuh.

3. Jauhkan dari Benda-Benda Berbau Tajam
Gas atau uap dari bahan-bahan kimia berbau tajam seperti bensin, cairan pembersih rumah tangga, thinner cat, dan bahan kimia lainnya dapat merembes ke dalam kemasan air minum yang berbahan plastik. Hal tersebut akan mempengaruhi rasa serta aroma air minum dalam kemasan.

4. Gunakan Alas atau Palet Saat Menyimpan Jika kamu mempunyai stok banyak air minum dalam kemasan dalam jumlah banyak usahakan gunakan alas saat menyimpan. Bisa berupa potongan karton atau palet. Hal ini dilakukan agar produk tidak lembab karena langsung bersentuhan dengan lantai. Kini sudah tahu kan cara menyimpan air minum dalam kemasan yang benar. Tetap jaga pola hidup sehat dengan Cheers Alkaline Powered. Mempunyai pH up to 8.5 yang membantu menetralkan pH tubuh dan meningkatkan daya tahan tubuhmu. Cheers for healthy lifestyle.

Trending

02

Memilih Air Minum pH Tinggi? Perhatikan Hal-Hal Ini!
29 December 2022 Admin 5min read

04

Sehat dan Seimbang dengan Air Minum pH Tinggi
10 November 2022 Admin 5min read

05

5 Tips Tetap Aktif dan Produktif di Bulan Puasa
05 April 2022 Admin 4min read

06

Makin Sehat di 2022, Bisa Yuk!
27 December 2021 Admin 5min read

07

08

09

2.400 Air Minum CHEERS Untuk TNI Bangkalan
25 June 2021 Admin 3min read

010

Kebiasaan Pagi Hari Ini Buat Kulit Kamu Sehat
02 June 2021 Admin 3min read

011

Tetap Seru Lebaran Di Rumah Saja
08 May 2021 Admin 3min read

012

Tips Tingkatkan Self Love
24 April 2021 Admin 3min read

013

Perhatikan Hal Ini Sebelum Olahraga Ketika Puasa
16 April 2021 Admin 3min read

014

Perhatikan Asupan Alkaline Kamu Cheers Friends!
22 January 2018 Admin 3min read

015

Trik Berolahraga Bagi Kamu yang Super sibuk
21 November 2017 Admin 3min read

016

Meningkatkan Metabolisme? Lakukan 5 Cara Ini!
13 October 2017 Admin 3min read

017

8 Fakta Kondisi Tubuh Saat Puasa
02 June 2017 Admin 3min read
Chat us on
Whatsapp
Chat us on Whatsapp